Lagu lain yang suka ditiru si kecil "I know, I'm not alone". Dengan bibir mungilnya dan pronounciation yang masih belum fasih, terkagum-kagum saya mendengarnya..
Searching, browsing, nemu video klip lagu tersebut dengan animasi yang mengharukan, hiiks..hikkss..
Lirik lengkap :
Lost in your mindI wanna knowAm I losing my mind?Never let me goIf this night is not foreverAt least we are...
Tuesday, 25 April 2017
Let Me Love You & Faded Mashup Cover
Lagi suka meniru nyanyian yang sering didengar, salah satunya lagu yang kutipan liriknya "Where are you now"..
Nemuin video animasi ini, terharuuu bangeeett..
Lirik selengkapnya:
You are the shadow to my lightDid you feel us?Another starYou fade awayAfraid our aim is out of sightWanna see us?Alive....Don't you give upna na naI won't give upna na naLet me love youLet me love youDon't you...
Friday, 21 April 2017
Kartini-an dengan Bancakan
21 April 2017 ini kami merayakan Hari Kartini dengan Bancakan. Apa itu bancakan, berikut penjelasannya, dikutip dari beberapa sumber:
Dalam budaya modern, kita mengenal acara tiup lilin dan potong kue saat perayaan ulang tahun. Namun jauh sebelum budaya modern tersebut ada, nenek moyang...
Nimbrung Lomba Senam Cha.Cha.Cha.
Dua bulan yang lalu, aku salah satunya ditunjuk sebagai peserta loma senam Cha.Cha.Cha. Hmm jenis senam apalagi itu??
Liad gerakannya di Youtube, sungguh sulit banget tuk ditirukan. Dengan 5 orang kami membentuk tim senam mewakili bagian di tempat kerjaku.
Saking masih kakunya kami...
Wednesday, 12 April 2017
Karakter berdasarkan Surat dalam Al-Qur'an
Hayooo kamu lahir tanggal berapa?
- Tanggal 1 Surat Al Fatihah (Pembukaan) Karakter : Menyukai hal baru, berbakat menjadi pemimpin, seorang pioneer (pelopor), idealis, cenderung ingin sempurna, pandai memanfaatkan kesempatan, egois, harus selalu jadi prioritas utama, sering mengulangi kesalahan...
Iklan Google App - Cari Lagu Anji Dia #SelaluTauMusik (2017)
Ada iklan Google yang menawarkan layanan pencarian tentang lagu salah satunya Dia by Anji.
Di dalam tayangan tersebut hanya ada reff nya aja,
Eeehh, si kak Syifa jadi inget terus lirik reff lahu Anji ini....
Hits di Rumah
Saking seringnya dengerin lagu ini di mobil, jadi nyanyiin reff lagu ini kalo lagi keinget nadanya, hehhe
Lirik :
Kutuliskan kenangan tentangCaraku menemukan dirimuTentang apa yang membuatku mudahBerikan hatiku padamuTakkan habis sejuta laguUntuk menceritakan cantikmuKan teramat panjang puisiTuk menyuratkan cinta iniTelah habis sudah cinta iniTak lagi tersisa untuk duniaKarena tlah kuhabiskanSisa...
Testimoni Quaker 3 in 1
Tau Quaker Oats kan..
Pernah suatu ketika sok-sok beli Quaker Oats (makan iklan), eeh pada saat dimasak dengan pengolahan tanpa dicampur apa-apa, eehh rasanya hambar gitu. Alhasil nongkrong doang di lemari.
Browsing2, kalo gag suka rasa aslinya bisa dicampur dengan buah gitu..
Tapi akhir-akhir ini aku...
Tuesday, 11 April 2017
Sanah Hilwah Syifa #Latepost
27 Januari 2017
Allaahumma thowwil 'umuuronaa fii thoo'atika wa thoo'ati rosuulika waj'alnaa min 'ibaadikash shoolihiin. Aamiin.
Menyelenggarakan acara syukuran yang punya tema "Tumpeng". Filosofi tumpeng :
Masyarakat di pulau Jawa, Bali dan Madura memiliki kebiasaan membuat tumpeng untuk...
Mencoba Hal Baru 2
Ingin banget mengembangkan olshop (meski masih reseller, belum nyetok sendiri) dengan memakai stiker pengiriman dan nota belanja.
Aseek banget kali ya, keak punya toko sendiri. hihihi
untuk jadi reseller uda kesampaian, tinggal kecepatan order dan modalnya juga siy untuk nalangi pembelanjaannya dulu.
Uda...
Mencoba Hal Baru 1
Hitung-hitung menambah penghasilan sejak dini, nyoba hal baru yaitu online shop.
Meski olshop masih jadi reseller, tapi dapat katalog produknya asli.
Reseller pun berhak ngasi watermark ke gambar produk yang akan dijual dengan nama olshop ybs.
Ingin buat watermark untuk produk kamu?
Caranya...